24 Oktober 2022
Mengapa hari dokter nasional diperingati pada bulan Oktober 
1 Menjawab
Jesika
, Relawan
Hari Dokter Nasional diperingati setiap tanggal 24 Oktober. Hal ini berkaitan dengan berdirinya Ikatan Dokter Indonesia atau IDI pada tanggal 24 Oktober 1950. Hari Dokter Nasional menjadi bukti bahwa profesi dokter merupakan profesi mulia sehingga setiap tanggal 24 Oktober diperingati sebagai Hari Dokter Indonesia.
Yuk bantu rumahtanya!
Buka